Sistem Informasi Administrasi Pada ERNI Salon Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter

Authors

  • Fandhilah Fandhilah Universitas Bina Sarana Informatika
  • Angga Ardiansyah Universitas Nusa Mandiri
  • Sopian Aji Universitas Nusa Mandiri
  • Dany Pratmanto Universitas Nusa Mandiri

DOI:

https://doi.org/10.31294/jasika.v1i2.679

Keywords:

Framework, Codeigniter, Sistem Informasi Administrasi, Salon, Website

Abstract

Erni Salon saat  ini masih dilakukan secara konvensional, dimana pada proses pemesanan dan pencatatan administrasi  dicatat pada   buku   dan   ms.  Excel,  oleh karena itu dapat mempengaruhi dari pelayanan yang diberikan kepada konsumen membutuhkan waktu yang cukup lama. ditambah jika terjadi penumpukan pada jam-jam tertentu. Dalam penggunaan microsoft office excel ini masih bersifat manual sehingga aplikasi tersebut belum mampu untuk menyimpan data serta informasi secara terpusat pada satu database saja.  Kepuasan konsumen merupakan salah satu factor utama yang memerlukan perhatian lebih untuk jasa perawatan salon, oleh sebab itu, salon membutuhkan pekerja yang merupakan tenaga ahli atau terlatih pada bidang tersebut. Dengan adanya peningkatan jumlah konsumen serta kebutuhan masyarakat akan perawatan menjadikan penumpukan konsumen yang datang untuk mendapatkan fasilitas atau perawatan yang diberikan oleh salon tersebut. Erni Salon maka membutuhkan sistem yang mampu digunakan untuk memanage transaksi  dan keuangan yang dilakukan oleh konsumen. Erni Salon membutuhkan sistem informasi yang dapat meningkatkan pelayanan dan pencatatan administrasi menjadi lebih rapih, serta dapat lebih mudah dalam proses pengecekan data.Oleh sebab itu diperlukan sistem informasi berbasis website pada Erni Salon menggunakan framework codeigniter untuk membuat sistem informasi administrasi, dimana penggunaan framework agar mempermudah dalam proses pembangunan system informasi administrasi ini.

References

Aji, S., & Pratmanto, D. (2021). Sistem Informasi Inventory Barang Menggunakan Metode Waterfall. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 7(1), 93–99.

Anharudin, & Dewi, L. F. B. (2019). Aplikasi E-Booking Salon Berbasis Web Pada Dhiva Zahra Salon Dan Spa Cilegon – Banten. Prosisko, 6(2).

Erawati, W. (2019). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Dengan Pendekatan Metode Waterfall. JURNAL MEDIA INFORMATIKA BUDIDARMA, 3(1), 1–8. https://www.ejurnal.stmik-budidarma.ac.id/index.php/mib/article/view/987

Fauzan, M. N., & Roza, R. (2019). Tutorial Sistem Informasi Approval Berbasis Web Menggunakan Framework Codei dengan Notifikasi E-mail (M. N. Fauzan (ed.)). Kreatif Industri Nusantara. https://www.google.co.id/books/edition/Tutorial_Sistem_Informasi_Approval_Berba/X7_9DwAAQBAJ?hl=id&gbpv=1&dq=framework+adalah&pg=PA63&printsec=frontcover

Firmansyah, D. A., Nugroho, B., & Aditiawan, F. P. (2020). PENERAPAN METODE WATERFALLPADA SISTEM INFORMASI E-COMMERCE DEFIRZA COLLECTION. Jurnal Informatika Dan Sistem Informasi (JIFoSI), 1, 1045–1052. http://jifosi.upnjatim.ac.id/index.php/jifosi/article/view/219/134

Nu’man, H. B., Wedashwara, W., & Tanaya, I. G. L. E. (2020). SISTEM PENCATATAN REKAM MEDIS DIGITAL KLINIK MITRA MEDISTRA BERBASIS WEB DENGAN LARAVEL DAN MYSQL. Jurnal Begawe Teknologi Informasi, 1, 108–119. http://begawe.unram.ac.id/index.php/JBTI/article/view/129/100

Purnama Sari, D., Wijanarko, R., & Menoreh Tengah, J. X. (2019). Implementasi Framework Laravel pada Sistem Informasi Penyewaan Kamera (Studi Kasus Di Rumah Kamera Semarang). 2(1), 32–36.

Syarif, M., & Nugraha, W. (2020). PEMODELAN DIAGRAM UML SISTEM PEMBAYARAN TUNAI PADA TRANSAKSI E-COMMERCE. JTIK (Jurnal Teknik Informatika Kaputama), 4(1), 64–70. https://jurnal.kaputama.ac.id/index.php/JTIK/article/view/240

Triaji, Y. W., Kridalukmana, R., & Widianto, E. D. (2017). Pembuatan Sistem Informasi Manajemen Klinik dengan Rekam Medis: Studi Kasus di Klinik Kebon Arum Boyolali. Jurnal Teknologi Dan Sistem Komputer, 5, 15–22. https://jtsiskom.undip.ac.id/article/view/12845/12411

Downloads

Published

2021-10-28

How to Cite

Fandhilah, F., Ardiansyah, A. ., Aji, S. ., & Pratmanto, D. . (2021). Sistem Informasi Administrasi Pada ERNI Salon Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter. Jurnal Sistem Informasi Akuntansi (JASIKA), 1(2), 113-120. https://doi.org/10.31294/jasika.v1i2.679