Pelatihan Photoshop Untuk Meningkatkan Keterampilan Design Informasi Pelayanan Publik Pada Kelurahan Karangpawitan

Authors

  • Hasan Basri Universitas Bina Sarana Informatika
  • Dian Ardiansyah Universitas Bina Sarana Informatika
  • Alif Rizqi Mulyawan Universitas Bina Sarana Informatika
  • Alif Rizqi Mulyawan Universitas Bina Sarana Informatika
  • Eka Chandra Ramdhani Universitas Bina Sarana Informatika
  • Ahmad Wahyudin Universitas Bina Sarana Informatika

DOI:

https://doi.org/10.31294/abditeknika.v2i1.1159

Keywords:

Photoshop, Design Informasi, Pelayanan Publik

Abstract

Perkembangan media informasi begitu pesat, penyebaran informasi dalam bentuk spanduk, flayer baik secara cetak atau digital sudah menjadi kebutuhan. Untuk membuat sebuah desain informasi dapat menggunakan aplikasi photoshop. Keterampilan dalam membuat desain menggunakan photoshop di era industri 4.0 sangat diperlukan. Keterampilan membuat desain dibutuhkan pada berbagai aspek pendidikan, industri bahkan sampai aspek pemerintahan. Salah satu aspek dalam pemerintah yang memerlukan keterampilan desain adalah pada tingkat kelurahan. Saat ini dikelurahan Karangpawitan kecamatan Karawang Barat sebagai mitra pengabdian masyarakat memerlukan pelatihan pembuatan design informasi pelayanan publik menggunakan aplikasi photoshop. Perangkat kelurahan sebanyak 30  terdiri dari warga dan staf kelurahan menjadi bagian pelatihan sebagai peserta pelatihan design. Hal ini dilakukan karena perangkat kelurahan tersebut belum memiliki kemapuan membuat desain untuk kebutuhan media informasi. Sehingga para RT/RW mampu membuat desain informasi publik menggunakan photoshop sebagai salah satu peningkatan kualitas pelayanan infomasi terhadap warga dilingkungannya.

The development of information media is so rapid, the spread of information in the form of banners, flayer either in print or digital has become a necessity. To create a desasin information can use photoshop applications. Skills in creating designs using photoshop in the industrial era 4.0 are indispensable. Design making skills are needed in various aspects of education, industry and even to the aspect of government. In the aspect of government that requires design skills, one of them is at the village level. It is currently in the area of kec coral. West Karawang as a community service partner requires training in making public service information design using photoshop applications. 30 RT/RW village devices became part of the training as design trainees. This is done because the village device does not yet have the ability to make designs for information media needs. So that RT/RW is able to make public information design using photoshop as one of the improvements in the quality of service to its citizens.

Downloads

Published

2022-04-25

How to Cite

Basri, H., Ardiansyah, D., Mulyawan, A. R., Mulyawan, A. R., Ramdhani, E. C., & Wahyudin, A. (2022). Pelatihan Photoshop Untuk Meningkatkan Keterampilan Design Informasi Pelayanan Publik Pada Kelurahan Karangpawitan . Abditeknika Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 62-68. https://doi.org/10.31294/abditeknika.v2i1.1159

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)