Pelatihan Pembuatan Sistem Informasi Berbasis Website Pada Remaja Islam Masjid At-Taubah Jakarta Menuju SDM Unggul

Authors

  • Ahmad Al Kaafi Kaafi Universitas Bina Sarana Informatika
  • Leliyanah Leliyanah Universitas Bina Sarana Informatika
  • Suparni Suparni Universitas Bina Sarana Informatika
  • Mochammad Abdul Azis Azis Universitas BIna Sarana Informatika

DOI:

https://doi.org/10.31294/abditeknika.v2i1.1131

Keywords:

Sistem informasi, Pelatihan, Remaja Masjid

Abstract

Tujuan kegiatan Pengabdian Kepada Masayarakat ini adalah memberikan pengetahuan dan keterampilan mengenai pembuatan sistem informasi berbasis web. Website informasi merupakan media informasi yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat secara efektif dan efisien dalam penyampaian informasi-informasi yang berhubungan tentang kegiatan Masjid At-Taubah Jakarta. Kegiatan dilakukan secara tatap muka selama satu hari dengan tetap menerapkan protokol kesehatan dalam pencegahan Covid-19. Pelatihan ini lebih menitikberatkan pada kegiatan praktek dibandingkan dengan penjabaran materi. Pelaksanaan pelatihan secara hybird dengan menggunakan media conference dengan materi yang telah disusun sistematis. Hasil kegiatan pelatihan dapat menunjukkan bahwa peserta memiliki pemahaman yang meningkat terkait manfaat website sebagai sarana atau media informasi dan target luaran berupa publikasi di media elektronik. Kemampuan peserta terkait cara membuat dan mengelola website juga dapat mengalami peningkatan kemampuan menuju SDM unggul.

References

Basilaia, G., & Kvavadze, D. (2020). Transition To Online Education In Schools During A SARS-Cov-2 Coronavirus (COVID-19) Pandemic In Georgia. Pedagogical Research, 5(4).

Harminingtyas, R. (2014). Analisis Layanan Website Sebagai Media Promosi, Media Transaksi Dan Media Informasi Dan Pengaruhnya Terhadap Brand Image Perusahaan Pada Hotel Ciputra Di Kota Semarang. Jurnal Stie Semarang (Edisi Elektronik), 6(3), 37–57.

Husadif, A., Syafa’atullah, A., Pangestu, D. D., Kamil, F., Iswanto, I., Shodiq, M. F., Winoto, N. C.,

Suandih, S., Yantini, L., Yulinur, L. K., & Others. (2022). Pelatihan Landing Page Menggunakan HTML Dan Bootstrap Di SMK Tiara Nusa Depok. JATIMIKA: Jurnal Kreativitas Mahasiswa Informatika, 2(2).

Mahardini, M. M. A. (2020). Analisis Situasi Penggunaan Google Classroom Pada Pembelajaran Daring Fisika. Jurnal Pendidikan Fisika, 8(2), 215–224.

Muslim, B., Syaputra, A., & Others. (2021). Website Sarana Dakwah Remaja Mesjid Baabul Jannah Dempo Utara. Ngabdimas, 4(01), 16–22.

Nurmi, N. (2017). Membangun Website Sistem Informasi Dinas Pariwisata. Edik Informatika, 1 (2), 1--6.

Prasetyo, W. H., & Gunarsi, S. H. (2019). Fabrikasi Fitnah Dan Gerakan Dakwah Pemuda: Penguatan Literasi Media Dan Pengelolaan Media Sosial Pada Organisasi Kepemudaan Masjid Forsam Klaten Selatan. The 9th University Research Colloqium (Urecol), 9(2).

Salsabila, N. (2020). Perubahan Yang Terjadi Dalam Masyarakat Sebagai Dampak Dari Covid-19. Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik.

Wati, E. F., & Sari, A. P. (2021). Edukasi Literasi Digital Terhadap Perkembangan Anak Pada TPA

Al Ihsan. SENADA: Semangat Nasional Dalam Mengabdi, 2(1), 38–46.

Wijaya, F., & Ferdinandus, S. (2020). Pelatihan Pembuatan Dan Pengelolaan Webblog Bagi Guru-Guru Smp Negeri 10 Ambon Sebagai Media Pembelajaran Yang Efektif. Jurnal Pengabdian Masyarakat Jamak, 3(1), 217–223.

Downloads

Published

2022-04-11

How to Cite

Kaafi, A. A. K., Leliyanah, L., Suparni, S., & Azis, M. A. A. (2022). Pelatihan Pembuatan Sistem Informasi Berbasis Website Pada Remaja Islam Masjid At-Taubah Jakarta Menuju SDM Unggul . Abditeknika Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(1), 50-55. https://doi.org/10.31294/abditeknika.v2i1.1131

Issue

Section

Articles